Semarang Creator Meet Up 2!

 

Ada yang mau belajar bareng saya? GRATIS di Channel Telegram! :)

Semarang Creator Meet Up

SANGPENA.COM – Alhamdulillah setelah kemarin sukses dengan acara Semarang Creator Meet Up Iacara SCM 2 insyaAllah akan kembali digelar, sekalipun jedanya lumayan lama (tiga bulan) dari acara yang pertama semoga tidak mengurangi minat teman-teman untuk hadir lagi dalam #CreativeSharing kali ini. Aslinya acara seperti ini ditargetkan bisa dilaksanakan sebulan sekali 😀 tapi karena berbagai keterbatasan waktu dan kesibukan, akhirnya molor sampai bulan Maret.

Semarang Creator Meet Up #2 kali ini mengusung tema  #CreativeSharing Kerja Koloran Gaji Dollar! dengan menghadirkan beberapa orang yang memang kompeten di bidang tersebut, beberapa di antaranya:

✅ Dina Prasetyawan, Threadless & Tshirt Illustrator
✅ Acongraphic Microstocker, Marketplace Expert
✅ Teguh Nugraha, Fiver Expert

Buat teman-teman yang bisa bergabung, jangan lupa dijadwalkan dalam agendanya. Acara akan dilaksanakan hari Sabtu, 24 Maret 2018 di Pesantren Ndelik Kampung Tobat, Semarang. Petanya bisa dicek di sini.

 

Tutorial Memasukkan Keyword di File EPS Shuttersotck Baca di sini!

Materi dan acaranya GRATIS! Tetapi kontribusi konsumsi harus bayar 15rb (COD) untuk ganti biaya makan yang disediakan dari pihak Santren Ndelik. Yang berkesempatan dan memiliki waktu luang untuk hadir silakan registrasi via link s.id/SCM2 mengingat kursi terbatas hanya untuk 100 orang (kurang lebih).

Informasi lebih lanjut teman-teman bisa menghubungi Fandi: 085883228333 (WA). Mau share informasi ini? Boleh :D, gambarnya yang lebih lengkap di bawah ya ?

Semarang Creator Meet Up

Semarang, 16 Maret 2018

 

Mau Font Gratis Free For Commercial Use? Klik Di Sini

Blogger yang tersesat dalam dunia design grafis plus main biola sejak 2014. Saat ini bersama istri dan putra pertama tinggal di Kota Bandung. Terima kasih sudah berkunjung. Jangan lupa tinggalkan jejak di kolom komentar, gratis! :D

Related Posts

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *