Buat teman-teman yang baru baca, postingan di sini adalah lanjutan progress yang telah saya tulis di medium. Jadi saya sedang eksperimen membuat website jualan dengan target pengunjung bule. Mengamalkan ecourse SEO + studi kasus optimasi Pinterest.
Latar belakang panjang lebar, bisa dicek di link medium di atas. Di sini progress mingguan.
Progres harian, bisa dibaca Utas Twitter di sini, kadang kalau sempat dan luang saya update.
WFH, banyakin karya 😀
14 Maret 2020
20 Maret 2020
28 Maret 2020
4 April 2020
11 April 2020
Ini update penutup ya, sebagai motivasi dan inspirasi catatan perjalanan jurnal membangun website yang sudah saya tulis di medium.
(2 Juni 2020)
Lebih detail dan mendalam silakan ke medium saja 🙂